Indonesia Rugi Rp 180 Triliun karena Satu Juta WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

  • Whatsapp

Jakarta, spiritnews.co.id – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengeluhkan negara rugi Rp 180 triliun lantaran sekitar satu juta jiwa warga negara Indonesia (WNI) masih memilih berobat ke luar negeri.

Hal tersebut disampaikan Jokowi dalam Raker Kesnas 2024 di ICE BSD, Tangerang, Rabu (24/4/2024). Ia mencatat sejumlah masyarakat lebih memilih berobat ke Malaysia, Singapura, Jepang, Korea, Eropa, dan Amerika.

Bacaan Lainnya

Kondisi itu, menurutnya telah membuat ratusan triliun rupiah devisa Indonesia hilang.

“Kita kehilangan 11,5 Miliar USD, kalau dirupiahkan Rp 180 triliun hilang. Karena warga kita tidak mau berobat di dalam negeri,” kata Jokowi.(red/sir)

Editor: Lassarus Samosir, SE

Pos terkait